Cara meninstal windows
1. Copy file instalan dari flashdisk
2. Paste file di data D
3. Instal virtual box
4. Setelah selesai menginstal virtual box , tampilan akan mucul pada desktop
5. Klik new pada pojok kiri atas dan akan muncul pengisian data
6. Muncullah memory size (sesuaikan jumlah memory yang anda inginkan , jika terlalu besar dapat memperlambat kinerja computer) klik next
7. Lalu muncul hard drive, klik create
8. Kemudian muncul hard drive file type, klik next
9. Lalu muncul storange and physical hard drive, klik next
10. Muncul tampilan file location and size, klik next
11. Lalu klik kanan pada gambar windows dipojok kiri lalu pilih setting, storage lalu klik tanda (+) dikanan atas (yang sebelah kiri pada control IDE) lalu akan muncul virtual box pilih choose disk, pada bagian bawah isi dengan lokasi kita menyimpan instalan kita yaitu di data D (klik open) klik ok
12. Lalu klik start, bila muncul pemberitahuan maka centang “do not show” and ok
13. Muncul windows is loading file, klik next, klik install now
14. Pilih x86 pada operating system , klik next
15. Centang “ I accept” lalu klik next
16. Lalu akan muncul dua pilihan :
- Upgrade
- Operating costum
17. Pilihlah operating costum
18. Klik drive option lalu klik new, selanjutnya adalah partisi hard disk, size dalam hard disk bias diubah sesuai dengan keinginan kita, kemudian klik apply dan ok
19. Kemudian pilih primary kemudian next dan tunggu proses
20. Setelah proses diatas computer akan me-restart secara otomatis
21. Setelah tu isikan nama user dan nama computer kemudian klik next
22. Bila anda ingin menggunakan password silahkan mengisi password, jika tidak anda dapat langsung klik next
23. Masukan windows product key , biasanya ada di paket dvd instalasinya. Jika tidak ada dapat dikosongkan saja
24. Selanjutnya anda diminta untuk memilih settingan apakah windows akan otomatis meng-update snediri
25. Setelah itu setting time zone dan sesuaikan dengan tempat tinggal anda
Tidak ada komentar:
Posting Komentar